Siaran Pers

04
SEP
2024-09-04 | 19:39
Jakarta, 4 September 2024 – Memperingati Hari Pelanggan Nasional 2024, PT Patra Jasa mempersembahkan berbagai promo eksklusif di seluruh Hotel & Resorts milik Patra Jasa di Indonesia. "Promo ini adalah cara kami mengucapkan terima kasih kepada para pelanggan setia dan bentuk apresiasi kepa...
04
SEP
2024-09-04 | 08:47
Bali, 4 September 2024 - Tingginya konsumsi energi mendorong negara-negara di wilayah Afrika menjajaki potensi kerja sama di sektor minyak dan gas bumi (migas) dengan Indonesia. Salah satu kerja sama yang terjalin antara perusahaan minyak nasional Tanzania, Tanzania Petroleum Development Corporation...
03
SEP
2024-09-03 | 20:55
Nusa Dua, 3 September 2024 – Negara-negara di Benua Afrika, bersama dengan Indonesia, memiliki ragam sumber daya mineral yang potensial. Peluang untuk berkolaborasi secara nyata, diantara kedua belah pihak pun terbuka lebar. Hal tersebut disampaikan Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati pa...
03
SEP
2024-09-03 | 09:40
Bali, 3 September 2024 – Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE) dan Guma melakukan penandatanganan Joint Study Agreement (JSA) atau studi bersama terkait potensi pengembangan gas to power di wilayah Afrika Selatan. Penandatanganan berlangsung di tengah perhelatan internasional, I...
02
SEP
2024-09-02 | 19:53
Nusa Dua, Bali 2 September 2024 – Indonesia menjadi tuan rumah dalam perhelatan “Indonesia Africa Forum (IAF) 2024”, yang berlangsung di Nusa Dua, Bali, pada 1-3 September 2024. Dihadiri oleh 54 negara dan 800 partisipan dari benua Afrika, serta tamu internasional lainnya menjadi a...
31
AUG
2024-08-31 | 21:35
Balikpapan, 31 Agustus 2024 - Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan dan PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) menerima kunjungan Organisasi Kemahasiswaan Cipayung Plus ke Kilang Pertamina di Balikpapan, Kamis (29/08). Sebanyak 33 mahasiswa yang berasal dari organis...
30
AUG
2024-08-30 | 17:10
30 Agustus 2024 - PT Pertamina Patra Niaga memastikan penyaluran Pertalite terus dilakukan sesuai penugasan yang diberikan Pemerintah. Tidak ada rencana menghentikan distribusi Pertalite pada 1 September 2024. "Masyarakat tidak perlu termakan berita hoax. Pertalite akan terus kami salurkan sesuai ku...
30
AUG
2024-08-30 | 15:44
Jakarta, 30 Agustus 2024 – PT Pertamina (Persero) menggelar kick off UMK Academy 2024 skala nasional. Program yang mengusung tagline “Beri Energi Baru, Menuju UMK Maju” diharapkan mampu mendorong para pelaku usaha mikro kecil (UMK) bisa semakin maju dan naik kelas lebih cepat, bahk...
29
AUG
2024-08-29 | 19:43
Jakarta, 29 Agustus 2024 – PT Pertamina (Persero) secara resmi meluncurkan dashboard digitalisasi perizinan terpadu yang berperan penting dalam memperkuat bisnis Perusahaan. Melalui digitalisasi ini, Pertamina memiliki data perizinan yang terintegrasi sehingga mempermudah proses pengambilan ke...
29
AUG
2024-08-29 | 13:17
Plaju, 29 Agustus 2024 – Sebagai komitmen mendukung target Net Zero Emission (NZE) 2060, Kilang Pertamina Plaju rutin menggelar Uji Emisi kendaraan perusahaan. Dari sebanyak 167 kendaraan berbahan bakar jenis Solar (Diesel), semuanya dinyatakan lulus uji emisi (100%), berikut 33 kendaraan berb...
Pages : 16 of 658