Siaran Pers

28
AUG
2021-08-28 | 08:39
Jakarta, 28 Agustus 2021 – Kondisi pandemi Covid-19 yang tak kunjung usai, membuat banyak pihak berupaya untuk saling peduli. Tidak terkecuali para usaha mikro dan kecil (UMK) binaan Pertamina, melalui Program Pendanaan UMK, Pertamina menggandeng sejumlah mitra binaan untuk memberikan paket ba...
27
AUG
2021-08-27 | 19:27
Jakarta, 27 Agustus 2021 – PT Pertamina Patra Niaga, selaku Sub Holding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero) mewujudkan komitmen pelayanan bunkering kapal yang melintasi Selat Sunda, dengan melakukan penyaluran Perdana Low Sulphur Fuel Oil (LSFO) bagi ocean going vessels di Pelabuha...
27
AUG
2021-08-27 | 14:17
Jakarta, 27 Agustus 2021 - Top 50 finalis Kompetisi Ide Bisnis Pertamuda (Pertamina Muda) Seed & Scale 2021 yang telah melalui tahap kurasi dan filterasi beberapa waktu lalu, telah mulai mengikuti Demoday pada Jumat, 27 Agustus 2021 secara daring. Dari 50 finalis akan dipilih 3 pemenang yang ber...
27
AUG
2021-08-27 | 13:16
Jakarta, 27 Agustus 2021 – Bergerak tanpa henti melayani masyarakat, PT Pertamina (Persero) terus membantu Pemerintah untuk mempercepat penanganan Covid-19 dengan pendistribusian oksigen di beberapa wilayah yang tersebar di Indonesia. Hingga 25 Agustus 2021, Pertamina bersama anak usahanya tel...
27
AUG
2021-08-27 | 09:45
Jakarta, 27 Agustus 2021 – Salah satu kriteria menjadi usaha mikro kecil (UMK) naik kelas yakni mitra binaan mampu memperoleh sertifikat maupun perizinan untuk usahanya. Mendukung hal tersebut, PT Pertamina (Persero) melalui ajang UMK Academy menggelar sosialisasi beberapa sertifikasi dan peri...
27
AUG
2021-08-27 | 08:20
Jakarta, 27 Agustus 2021 – Sertifikasi dan perizinan usaha menjadi salah satu kebutuhan pokok yang harus dimiliki usaha mikro kecil (UMK) untuk bisa naik kelas. PT Pertamina (Persero) melalui ajang UMK Academy terus mendukung tujuan tersebut dengan menggelar sosialisasi pengurusan beberapa ser...
26
AUG
2021-08-26 | 12:35
26 Agustus 2021 – Potensi difabel sejatinya tidak kalah dari kebanyakan orang sehingga sesungguhnya masih banyak program pelatihan yang bisa diberikan bagi mereka. Harus diakui, karena persaingan kerja yang ketat, sangat challenging bagi penyandang difabel untuk bekerja di perusahaan-perusahaa...
26
AUG
2021-08-26 | 11:35
Jakarta, 26 Agustus 2021 – Rangkaian kegiatan Road to Gerakan Bangga Buatan Indonesia Kalimantan Timur (GBBI Kaltim) dan SMEXPO 2021 telah dimulai. Menuju acara puncak pada Oktober 2021 nanti, PT Pertamina (Persero) melalui Program Pendanaan Usaha Mikro Kecil (UMK) menggelar sejumlah pelatihan...
26
AUG
2021-08-26 | 10:31
Jakarta, 26 Agustus 2021 – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Republik Indonesia Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi langkah Pertamina yang terus membina UMKM hingga bisa berkembang dan bangkit di tengah pandemi Covid-19. Berkolaborasi dengan Kementerian BUMN, Pertamina mem...
25
AUG
2021-08-25 | 16:40
Jakarta, 25 Agustus 2021 – Pertamina mendukung komitmen pemerintah Indonesia untuk menargetkan pengurangan emisi karbon sebesar 29% di tahun 2030. Kontribusi dan peran nyata dalam pengurangan emisi karbon salah satunya dilakukan oleh PTPertamina Geothermal Energy (PGE) sebagai bagian dari Subh...