Siaran Pers

02
JUL
2024-07-02 | 17:01
Jakarta, 2 Juli 2024 – PT Pertamina (Persero) meraih sejumlah penghargaan di 2 ajang internasional yang diselenggarakan di Hong Kong dan Manila pada Juni 2024. Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati mendapatkan predikat Asia’s Best CEO di Asian Excellence Award 2024. Sementara itu, Dir...
30
JUN
2024-06-30 | 18:23
Jakarta, 30 Juni 2024 – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir meninjau kesiapan BUMN dalam pembangunan sarana dan fasilitas (Sarfas) energi di Ibu Kota Nusantara (IKN) termasuk jaringan gas oleh Pertamina. Pembangunan jaringan gas bumi di IKN dalam hal ini dilaksanakan oleh PT ...
30
JUN
2024-06-30 | 17:10
30 Juni 2024 – Pertamina Group berhasil memboyong 96 penghargaan dalam ajang Indonesia Social Responsibility Award (ISRA) 2024 yang diselenggarakan pada Kamis (27/6) di Solo, Jawa Tengah. Dalam penghargaan ini Pertamina Group mendapatkan kategori Platinum sebanyak 25 penghargaan, kategori Gold...
30
JUN
2024-06-30 | 11:35
Balikpapan, 30 Juni 2024 – Usai pembagian rapor, murid sekolah menjalani masa libur tahun ajaran baru. Memanfaatkan masa libur sekolah ini, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan melalui Baituzzakah Pertamina (Bazma) Balikpapan melakukan Aksi Sosial Khitanan Massal. Sebanyak 1...
29
JUN
2024-06-29 | 14:26
Jakarta, 29 Juni 2024 – Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati meraih penghargaan R.A Kartini Awards 2024 kategori Visionary Leadership In Environmental Sustainability, yang diselenggarakan oleh Yayasan Kartini Heritage Center bekerjasama dengan Trans Media Group berlokasi di Ja...
28
JUN
2024-06-28 | 13:05
Jakarta, 28 Juni 2024 – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) aktif membangun kolaborasi dengan berbagai pihak untuk mengembangkan potensi energi panas bumi sebagai tulang punggung transisi energi nasional. Bersama dengan PT Elnusa Tbk (Elnusa), PT PGAS Solution (PGASOL), dan PT...
26
JUN
2024-06-26 | 21:28
Jakarta, 26 Juni 2024 – PT Pertamina International Shipping (PIS) semakin menunjukkan komitmennya untuk menjadi perusahaan maritim logistik kelas dunia, dengan menandatangani nota kesepahaman (MoU) untuk kesepakatan bisnis strategis bersama Nippon Yushen Kabushiki Kaisha Group (NYK). NYK selam...
26
JUN
2024-06-26 | 21:13
Jakarta, 26 Juni 2024 – Kontribusi PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) tidak hanya dalam memproduksi BBM untuk masyarakat. KPI juga berkontribusi sebagai salah satu penyetor pajak besar di Indonesia. Konsistensi untuk patuh bayar dan lapor pajak menjadikan KPI menjadikan sebagai salah satu...
26
JUN
2024-06-26 | 21:07
Jakarta, 26 Juni 2024 – Melalui rangkaian inovasi dan pengembangan di bidang Eksplorasi sebagai salah satu upaya peningkatan kinerja perusahaan dalam menjaga ketahanan energi nasional, PT Pertamina Hulu Energi (PHE) terus berupaya mengembangkan potensi Eksplorasi untuk Geologic Hydrogen. Direk...
26
JUN
2024-06-26 | 13:20
26 Juni 2024 – Kedutaan Besar Republik Indonesia Alger berpartisipasi dalam pameran internasional bergengsi, Foire Internationale d’Alger 2024, dengan dukungan penuh dari Pertamina. Acara ini bertujuan untuk menampilkan kekayaan budaya, potensi bisnis, dan daya tarik pariwisata Indonesia...
Pages : 27 of 658