Siaran Pers

27
APR
2020-04-27 | 15:24
Banjarbaru, 27 April 2020 – Dengan meningkatnya kasus Covid-19 di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, membuat tenaga medis memerlukan alat rapid test dan Alat Pelindung Diri (APD) dan juga obat-obatan. Untuk itu, Pertamina Peduli memberikan bantuan senilai Rp 35 juta rupiah untuk kebutuhan te...
26
APR
2020-04-26 | 11:35
Jakarta, 26 April 2020 – PT Pertamina (Persero) kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang kompetisi Public Relations Indonesia Awards (PRIA) 2019, pada Senin (20/4/2020). Dalam penganugerahan yang diselenggarakan oleh PR Indonesia dan diumumkan secara daring tersebut, Pertamina mendapatkan...
26
APR
2020-04-26 | 10:15
Jakarta - Pertamina memprediksi kebutuhan LPG pada Ramadhan kali ini akan meningkat sekitar 6 persen. Hal ini untuk mengantisipasi peningkatan permintaan selama Ramadhan sekaligus menyesuaikan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang diperpanjang dan meluas di berbagai wilayah Indonesi...
25
APR
2020-04-25 | 14:37
Jakarta, 25 April 2020 – Dalam rangka meningkatkan kemampuan bisnis para pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMM) Perempuan, Pertamina menyelenggarakan training online gratis bagi 255 perempuan yang menjadi mitra binaan. Pelatihan bertajuk “Lady Champ; Berani, Berubah. Menjawab Tanta...
22
APR
2020-04-22 | 08:30
Jakarta, 22 April 2020 – Dalam rangka memperingati Hari Kartini yang jatuh pada 21 April 2020, Pertamina kembali menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat, dengan memberikan 6.643 paket bantuan sembako, makanan siap santap, kit kesehatan, multivitamin, masker dan modal kerja kepada pekerja p...
21
APR
2020-04-21 | 21:32
Jakarta, 21 April 2020 – PT Pertamina (Persero) memberikan dukungan kepada Kepolisian Republik Indonesia (Polri) dalam upaya penanggulangan pandemi Covid-19 di Indonesia. Pertamina memberikan bantuan paket alat kesehatan dan Alat Pelindung Diri (APD) untuk tenaga medis di 18 Rumah Sakit Bhayan...
21
APR
2020-04-21 | 14:01
PT Pertamina (Persero) berkomitmen untuk menahan laju penurunan produksi Blok Rokan usai alih kelola dari PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) nanti. Salah satu upaya yang dilakukan yakni dengan merencanakan pengeboran 44 sumur baru di tahun 2021.“Pertamina melalui PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) ...
21
APR
2020-04-21 | 10:55
Jakarta, 16 April 2020 - Di tengah pandemi Covid-19 serta anjloknya harga minyak mentah dunia, PT Pertamina (Persero) meningkatkan optimalisasi di berbagai aspek untuk menjaga produksi hulu migas pada tahun 2020 ini tetap berada di level normal. Upaya efektifitas biaya juga menjadi salah satu priori...
21
APR
2020-04-21 | 10:50
Jakarta, 9 April 2020 - PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), selaku operator Wilayah Kerja (WK) Mahakam dengan dukungan SKK Migas dan PT Pertamina Hulu Indonesia selaku induk usaha, tetap melaksanakan operasi memproduksi gas dan minyak dengan baik meski berada di tengah-tengah pandemi Covid-19, dengan t...
21
APR
2020-04-21 | 10:30
Jakarta, 21 April 2020 – Pertamina memberdayakan mitra binaan di seluruh Indonesia untuk memproduksi berbagai kebutuhan penanganan Covid-19 yang akan disalurkan ke berbagi rumah sakit, Puskesmas, Posko Satgas Covid-19, serta masyarakat umum. Sebanyak 164 mitra binaan dan 420 UMKM Rumah Kreatif...