Berita CSR

22
OCT
2024-10-22 | 12:30
INDRAMAYU, JAWA BARAT – Genap lima tahun sejak pertama kali diresmikan pada 2019, Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati) terus melakukan pengembangan dan tetap menjadi salah satu landmark kebanggaan Kabupaten Indramayu. Taman Keanekaragaman Hayati (Taman Kehati) adalah suatu kawasan pencadangan ...
22
OCT
2024-10-22 | 12:30
PALEMBANG, SUMATRA SELATAN – Sumatra Selatan (Sumsel) merupakan salah satu dari enam wilayah rawan bencana kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Indonesia. Melalui hal tersebut, Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel memberikan dukungan nyata dalam penanganan Karhutla di Sumsel dengan meny...
22
OCT
2024-10-22 | 08:30
BALI -- PT Patra Jasa melakukan kegiatan “Beach Clean Up” di Pantai Kuta yang ada di lingkungan unit bisnis The Patra Bali Resort & Villas sebagai bentuk kepedulian terhadap alam dan lingkungan. Ini adalah program rutin yang dilakukan untuk membersihkan pantai dari sampah plastik dan...
22
OCT
2024-10-22 | 08:30
INDRAMAYU, JAWA BARAT - Rencana pembuatan bufferzone atau wilayah penyangga kilang Balongan yang bebas dari aktivitas warga terus dikerjakan oleh PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balongan. Area bufferzone ini meliputi area depan Kilang Balongan sehingga jalan raya yang berada tepat di de...
18
OCT
2024-10-18 | 10:30
BALIKPAPAN, KALIMANTAN TIMUR - PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan menyerahkan bantuan 2.000 liter Red Foam kepada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Balikpapan. Acara serah terima bantuan ini berlangsung di Gedung Confined Space Kantor New HSSE PT KPI Unit Balikpapa...
18
OCT
2024-10-18 | 08:30
CILACAP, JAWA TENGAH -- Dana Pensiun Lembaga Keuangan Perta Life Insurance (DPLK PertaLife) terus berupaya meningkatkan literasi keuangan di lingkungan masyarakat termasuk mahasiswa. Salah satunya melalui seminar Literasi dan Inklusi di Politeknik Negeri Cilacap, pada Rabu, 16 Oktober 2024. Seminar ...
18
OCT
2024-10-18 | 07:30
DUMAI, RIAU - Sebagai upaya dalam menjaga lingkungan akibat limbah jelantah atau minyak goreng bekas rumah tangga, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Dumai telah mengembangkan inovasi aplikasi dan website SIMINAH (Sistem Informasi Monitoring Minyak Jelantah) sebagai solusi untuk memudahkan...
17
OCT
2024-10-17 | 13:30
JAKARTA -- Sebagai salah satu bentuk tanggung jawab perusahaan dalam bidang sosial, salah satu anak perusahaan Patra Jasa, yaitu Prima Armada Raya (PAR) memberikan bantuan berupa ambulans untuk kebutuhan medis. Program TJSL ini telah dilakukan selama lebih dari 2 tahun di Yogyakarta, yang bekerja sa...
16
OCT
2024-10-16 | 14:30
TUBAN, JAWA TIMUR – Untuk mengatasi kegagalan panen berulang dan penurunan produktivitas pertanian yang mengancam ketahanan pangan masyarakat, Pertamina EP Sukowati Field meningkatkan kapasitas petani Desa Rahayu, Kabupaten Tuban. Dukungan yang diberikan melalui penerapan Sistem Pertanian Orga...
15
OCT
2024-10-15 | 08:30
BANGKALAN, JAWA TIMUR – PT Pertamina Hulu Energi West Madura Offshore (PHE WMO), bagian dari Zona 11 Regional Indonesia Timur, Subholding Upstream Pertamina mengimplementasikan inovasi sosial program eco-edufarming, yakni program mengaplikasikan pertanian regeneratif berbasis teknologi tepat g...
Pages : 5 of 390