Siaran Pers

06
APR
2024-04-06 | 19:31
Jakarta, 6 April 2024 – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) memastikan kilang tetap akan beroperasi selama masa Ramadan & Idul Fitri (RAFI) 2024 untuk mencapai target produksi sesuai dengan angka yang sudah ditetapkan. Untuk memastikan hal tersebut, Direksi KPI melakukan kunjungan ke s...
06
APR
2024-04-06 | 18:46
Jakarta, 6 April 2024 – Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati melaksanakan kunjungan kerja ke Aviation Fuel Terminal (AFT) Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Jumat 5 April 2024. Kunjungan tersebut dalam rangka memastikan kesiapan dan ketersediaan pasokan bahan bakar Avtur, gun...
06
APR
2024-04-06 | 08:32
Jakarta, 6 April 2024 - Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 H, PT PGN Tbk selaku Subholding Gas Pertamina kembali menggelar program mudik bersama secara gratis. Tahun ini, total peserta mudik bersama PGN sebanyak 1.020 orang diberangkatkan menuju Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Jawa Timur. ...
05
APR
2024-04-05 | 20:16
Jakarta, 5 April 2024 - PT Pertamina (Persero) menggelar pasar sembako murah pada rangkaian kegiatan Safari Ramadan BUMN 2024. Program ini diinisiasi oleh Kementerian BUMN, sebagai bagian dari Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) Pertamina. Menteri BUMN Erick Thohir menjelaskan bahwa program ini ...
05
APR
2024-04-05 | 19:10
Surabaya, 5 April 2024 – IHC RS PHC Surabaya selaku anak perusahan Indonesia Healthcare Corporation (IHC) yang merupakan Holding RS BUMN, mendukung program Pertamina berkaitan dengan Satgas Ramadan dan Idulfitri (RAFI) dalam rangka menghadapi mudik lebaran 2024. Dukungan tersebut diberikan den...
05
APR
2024-04-05 | 14:52
Bandung, 5 April 2024 - Direktur Utama PT Pertamina (Persero) melakukan kunjungan kerja ke beberapa sarana dan fasilitas Satuan Tugas Ramadan Idulfitri (Satgas RAFI) 2024 di wilayah Jawa Bagian Barat. Pertamina memastikan kesiapan bahan bakar minyak (BBM), gas dan avtur untuk menyambut puncak arus m...
05
APR
2024-04-05 | 14:45
Jakarta, 5 April 2024 - Pertamina mendukung Kementerian BUMN yang menggelar kegiatan mudik asyik bersama BUMN 2024. Rombongan pemudik dilepas langsung oleh Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi yang berlokasi di Silang Monas, Jakarta pada Jumat, 5 April 2024. Direktur Penu...
04
APR
2024-04-04 | 15:35
Surabaya, 4 April 2024 - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tinjau kesiapan Pertamina dalam menghadapi libur panjang hari raya Idulfitri 2024, tinjauan tersebut dilakukan dengan mengunjungi fasilitas Pertamina di Surabaya pada Kamis, 4 April 2024. Dalam kunjungan tersebut Menteri ESDM Ari...
04
APR
2024-04-04 | 09:15
Balikapapan, 4 April 2024 – Pertamina saat ini sedang fokus menyelesaikan Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan, dimana proyek tersebut memasuki milestone baru yaitu program Turn Around (TA) Revamp yang ditargetkan selesai di awal Mei 2024. Hal itu disampaikan oleh Direktur Utama ...
03
APR
2024-04-03 | 21:38
Bandung, 3 April 2024 – Pertamina berkomitmen memastikan pasokan dan distribusi BBM maupun LPG selama masa Ramadan dan Idulfitri aman dan lancar. Guna memastikan hal tersebut, Wakil Direktur Utama Pertamina Wiko Migantoro melakukan kunjungan ke sejumlah sarana dan fasilitas Pertamina yang akan...
Pages : 51 of 661