PENGUMUMAN PRAKUALIFIKASI
PELELANGAN ENGINEERING, PROCUREMENT AND CONSTRUCTION (EPC)
RELOKASI FLARE BPP· II DAN NEW FLARE HCC RDMP RU V BALlKPAPAN
No. 002/FLRBPN/RDMP-RUV/2018
PT PERTAMINA (Persero) bermaksud melakukan Pelelangan EPC Relokasi Flare BPP-II dan New Flare HCC RDMP RU V Balikpapan (selanjutnya disebut sebagai "Proyek"). Perencanaan Proyek tersebut telah di tuangkan dalam Scope of Work (SoW) yang disiapkan oleh Pertamina.
Guna mewujudkan Proyek tersebut di atas, Perusahaan c.q Panitia Pengadaan Barang/Jasa untuk Proyek Refinery Development Master Plan (RDMP) RU V Balikpapan (selanjutnya disebut sebagai “Panitia Pengadaan”) akan melakukan pelelangan melalui proses prakualifikasi terhadap perusahaan yang memiliki kemampuan teknis, pengalaman, dan kemampuan keuangan untuk melaksanakan Proyek tersebut (selanjutnya disebut sebagai “Peserta”).
Proses Prakualifikasi patuh dan tunduk pada Surat Keputusan Direktur Utama PT PERTAMINA (Persero) No.Kpts-43/C00000/2015-S0 tanggal 8 Oktober 2015 dan/atau beserta amandemen tentang Sistem & Tata Kerja Pengadaan Barang/Jasa.
Nama Proyek | : |
EPC Relokasi Flare BPP·II dan New Flare HCC RDMP RU V Balikpapan |
Lokasi | : |
Balikpapan - Kalimantan Timur |
Posisi |
Persyaratan |
||||
Administrasi |
HSE |
Teknis1 |
Kinerja Keuangan 20172 |
||
Kekayaan Bersih |
Skor Kesehatan |
||||
Pimpinan |
Nasional3/ Domestik4: • Memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU) Jasa Konstruksi Terintegrasi Fasilitas Minyak dan Gas kualifikasi “B” • Memiliki Ijin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) kualifikasi “B” • Memiliki Surat Keterangan Terdaftar (SKT) Migas • Memiliki sertifikat ISO 9000 series, ISO 14000 series dan OHSAS 18000 |
• Memiliki Pertamina Contractor Safety Management System (CSMS) Certificate dengan kualifikasi “High Grade”
• Untuk Perusahaan yang tidak memiliki CSMS harus menunjukan sertifikat HSE yang sesuai |
1. Memiliki pengalaman dalam 15 tahun terakhir atau sejak tahun 2002 membangun (EPC) flare stack type derrick dengan ketinggian min. 70m dan kapasitas flare min 500.000 kg/hr di lingkungan perusahaan yang bergerak di industri Oil & Gas atau industri Petrokimia dan memiliki pengalaman membangun offshore platform; atau 2. Memiliki pengalaman dalam 10 tahun terakhir atau sejak 2007 sebagai kontraktor utama untuk proyek EPC di lingkungan perusahaan yang bergerak di industri Oil & Gas atau industri Petrokimia dengan nilai proyek sebesar IDR 100 Milyar |
≥ IDR 75 Miliar |
Minimum 40 |
Anggota (opsional) |
Luar Negeri/Overseas: • Memiliki ijin perwakilan Badan Usaha Jasa Konstruksi Luar Negeri yang masih berlaku
Nasional/ Domestik: • Memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU) Jasa Konstruksi Terintegrasi Fasilitas Minyak dan Gas kualifikasi “B” • Memiliki Ijin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) kualifikasi “B” • Memiliki Surat Keterangan Terdaftar (SKT) Migas • Memiliki sertifikat ISO 9000 series, ISO 14000 series dan OHSAS 18000 |
•Pertamina CSMS “High Grade”
•Untuk Perusahaan yang tidak memiliki CSMS harus menunjukan sertifikat HSE yang sesuai |
1. Memiliki pengalaman dalam 15 tahun terakhir atau sejak tahun 2002 membangun (EPC) flare stack type derrick dengan ketinggian min. 70m dan kapasitas flare min 500.000 kg/hr di lingkungan perusahaan yang bergerak di industri Oil & Gas atau industri Petrokimia dan memiliki pengalaman membangun offshore platform; atau 2. Untuk perusahaan Nasional/Domestik memiliki pengalaman dalam 10 tahun terakhir sebagai kontraktor utama untuk proyek EPC di perusahaan Oil & Gas atau Petrokimia dengan nilai proyek sebesar IDR 100 Milyar |
≥ IDR 75 Miliar |
Minimum 40 |
Khusus untuk perusahaan yang melakukan kemitraan/Konsorsium maupun Kerjasama Operasi/Joint Operation (JO) , Persyaratan Prakualifikasi harus dipenuhi oleh masing-masing anggota kemitraan maupun JO atau gabungan seluruh anggota kemitraan maupun JO |
Keterangan: | |||
1 | Persyaratan ini harus dibuktikan dengan copy Kontrak dan Sertifikat Penyerahan Proyek (handover certificate) | ||
2 | Laporan keuangan perusahaan tahun 2017 yang telah diaudit oleh akuntan publik | ||
3 | Perusahaan Nasional | : | tidak 100% dimiliki oleh WNI atau Pemerintah Indonesia |
4 | Perusahaan Domestik | : | 100% dimiliki oleh WNI atau Pemerintah Indonesia |
PESERTA PRAKUALIFIKASI
TAHAPAN PELAKSANAAN PRAKUALIFIKASI
No. |
PELAKSANAAN |
JADWAL (Tentative) |
LOKASI |
KETERANGAN |
DOKUMEN YANG DIBUTUHKAN |
1 |
Pendaftaran Dan Pengambilan Dokumen Prakualifikasi |
Senin – Kamis / 21 - 24 Mei 2018
Pukul 08.00 - 14.00 WIB |
Kantor PT PERTAMINA (Persero) Contracting & Procurement Services Patra Office Tower, Lantai 2 , Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 32-34 12950 |
Dilakukan oleh Perusahan tunggal |
· Seluruh dokumen yang disyaratkan di Point II. · copy Kontrak dan Sertifikat Penyerahan Proyek (handover certificate) · laporan keuangan audited 3 (tiga) tahun terakhir dari tahun 2015, 2016, dan 2017 oleh kantor akuntan publik dengan opini “audited & unqualified”. · Surat Pernyataan*) |
2 |
Penjelasan Dokumen Prakualifikasi |
Senin / 28 Mei 2018
Pukul 13.30 - 15.00 WIB |
Dihadiri oleh perusahaan yang telah menerima dokumen Prakualifikasi |
Dokumen Prakualifikasi Asli. |
|
3 |
Pemasukan Dokumen Prakualifikasi |
Kamis / 7 Juni 2018 Pukul 08.00 - 14.00 WIB |
Dilakukan oleh Perusahan tunggal atau Konsorsium atau JO. |
Kelengkapan Dokumen yang disiapkan sesuai dengan persyaratan Prakualifikasi |
Keterangan:
Pendaftaran dan pengambilan dokumen prakualifikasi dilakukan oleh pimpinan perusahaan yang berwenang atau wakil yang ditunjuk oleh pimpinan perusahaan dengan membawa surat kuasa yang ditandatangani oleh Pejabat berwenang pada Perusahaan dan membawa copy dokumen sesuai persyaratan butir II tersebut diatas.
Untuk perusahaan Luar Negeri/overseas, pendaftaran dokumen prakualifikasi dapat disampaikan melalui email ke sekrrdmp5_flrbpn@pertamina.com, dokumen hardcopy dapat dikirimkan ke alamat Lokasi di atas. Namun, lebih diharapkan untuk melakukan pendaftaran di Lokasi di atas.
*) Memberikan surat pernyataan yang ditandatangani oleh Direktur Perusahaan (yang berwenang menandatangani kontrak) diatas materai yang cukup, yang menyatakan bahwa:
Perusahaan yang dinyatakan memenuhi persyaratan Prakualifikasi tersebut diatas dan dapat melanjutkan ke tahapan proses pelelangan berikutnya akan diberitahukan secara tertulis kepada masing-masing Perusahaan.
Jakarta, 21 Mei 2018
PANITIA PENGADAAN
DIREKTORAT MEGAPROYEK PENGOLAHAN DAN PETROKIMIA
PT PERTAMINA (Persero)