Siaran Pers

05
DEC
2019-12-05 | 08:26
JAKARTA, 5 Desember 2019 - Pertamina sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) memiliki tugas dan amanah dari pemerintah untuk menjaga kedaulatan energi di tengah dinamika bisnis di era digital ini. Untuk mendukung kedaulatan energi tersebut, diperlukan Sumber Daya Manusia (SDM) yang mumpuni untuk men...
04
DEC
2019-12-04 | 17:35
Jakarta, 4 Desember 2019 –Menyambut HUT ke-62, Pertamina menyelenggarakan acara khataman Alquran bersama 300 anak yatim di Kantor Pusat Pertamina, Jakarta pada Rabu (4/12/2019). Tema yang diangkat tahun ini ialah "Menebar Energi Kebaikan untuk Indonesia Maju". Dalam kesempatan itu, Direksi dan...
04
DEC
2019-12-04 | 17:35
Jakarta, 4 Desember 2019 – Menyambut HUT ke-62, Pertamina menyelenggarakan acara khataman Al-Qur'an bersama 300 anak yatim di Kantor Pusat Pertamina, Jakarta pada Rabu (4/12/2019). Tema yang diangkat tahun ini ialah "Menebar Energi Kebaikan untuk Indonesia Maju". Dalam kesempatan itu, Direksi ...
04
DEC
2019-12-04 | 09:06
Jakarta, 4 Desember 2019 – Pertamina melaksanakan Penandatanganan kontrak pengadaan Dual Feed Competition (DFC) RDMP RU VI Balongan Phase I di Kantor Pusat Pertamina (3/12). Penandatangan dilakukan oleh Ignatius Tallulembang Direktur Megaproyek Pengolahan dan Petrokimia bersama Direktur dari K...
02
DEC
2019-12-02 | 09:50
Semarang– Sebagai upaya optimalisasi penyaluran LPG 3 kg bersubsidi tepat sasaran, Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Migas Kementerian ESDM dan PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region IV Jawa Tengah dan DI Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan konversi mesin kapal nelayan yang se...
30
NOV
2019-11-30 | 16:40
Balikpapan, 30 November 2019- Pertamina memastikan BBM di seluruh Kalimantan Timur dalam kondisi aman meskipun disinyalir ada antrian truk-truk tronton di beberapa SPBU di wilayah Balikpapan dan Samarinda. Region Manager Communication, Relation and CSR Pertamina Kalimantan Heppy Wulansari menjelaska...
30
NOV
2019-11-30 | 14:40
Tuban, 30 November 2019 - Pembangunan kilang Tuban telah memasuki tahap early work yaitu pembersihan lahan sekitar 328 hektar serta pemulihan lahan abrasi (restorasi) seluas 20 Ha. Saat ini, dalam pembangunan tahap awal tersebut Pertamina telah menyerap 271 tenaga kerja lokal Tuban. Kilang Tuban aka...
28
NOV
2019-11-28 | 22:58
Jakarta, 28 November 2019 – Pertamina kembali menggelar Eco Run 2019 yang mengajak masyarakat Indonesia untuk sama-sama berlari dalam rangka melestarikan lingkungan dan konservasi hayati. Eco Run 2019 yang akan diikuti oleh 7.500 orang, diselenggarakan pada 8 Desember 2019 di Qbig, Bumi Serpon...
28
NOV
2019-11-28 | 15:55
Jakarta, 28 November 2019 – Pertamina kembali menegaskan stok BBM dan LPG secara nasional dalam keadaan aman. Terlebih, Pertamina juga telah menyiapkan tambahan suplai untuk mengantisipasi lonjakan permintaan BBM dan LPG yang biasanya meningkat di penghujung tahun, menjelang Natal dan Tahun Ba...
28
NOV
2019-11-28 | 12:20
Bengkulu, 28 November 2019 – Bertempat di Kantor Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Bengkulu, sebanyak 145 Nelayan Bengkulu kali ini giliran mendapatkan paket konverter kit bahan bakar gas (BBG) Isi paket tersebut berupa, alat converter BBM ke LPG, mesin penggerak, baling-baling, 2 (dua) buah t...