Berita CSR

12
MAR
2020-03-12 | 08:00
PALEMBANG - Rentetan suara tembakan pistol terdengar dari lapangan tembak Djalius Chaidir Batalyon Arhanud 12/SBP, yang pengerjaannya baru saja rampung. Perlombaan menembak itu digelar untuk menyemarakkan seremoni peresmian lapangan menembak Djalius Chaidir. Pembangunan lapangan tembak merupakan ben...
12
MAR
2020-03-12 | 07:05
INDRAMAYU – Pertamina melalui RU VI Balongan kembali mengadakan aksi kemanusiaan dengan menyelenggarakan donor darah, di Gedung Patra Ayu Perumahan Pertamina Bumi Patra Indramayu, Selasa (10/3). Kegiatan donor darah kali ini diikuti sekitar 400 orang yang berasal dari pekerja RU VI dan keluarg...
10
MAR
2020-03-10 | 08:00
SURABAYA -- Pertamina kembali memberikan kesempatan kepada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di wilayah Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB) dan Nusa Tenggara Timur (NTT) (Jatimbalinus) untuk unjuk produk di Pameran Kriya Dekranasda dan Batik Bordir Aksesoris Fair. Dalam kegiatan yang di...
06
MAR
2020-03-06 | 14:00
SIDOARJO -- Pertamina terus mendorong keberlangsungan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) yang diberikan kepada Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Indonesia. Melalui Marketing Operation Region (MOR) V wilayah Jatimbalinus, tahun ini Pertamina sudah mulai melakukan penyaluran pr...
06
MAR
2020-03-06 | 07:30
SIDOARJO – PT Pertamina Gas (Pertagas) kembali mengajak warga Desa Penatarsewu peduli dengan lingkungan. Kamis (5/3), bersama dengan warga, Pertagas melakukan penanaman 150 bibit pohon trembesi dan mangga di lahan desa yang dikenal sebagai Kampung Ikan Asap ini. “Kita edukasi warga agar ...
05
MAR
2020-03-05 | 16:00
SIDOARJO – Wajah sumringah terpancar pada diri Jafar Shodiq, warga Desa Kupang, Kecamatan Tanggulangin, Sidoarjo pada Kamis (5/3). Bersama dengan puluhan warga lain, Jafar merupakan salah satu warga yang berhak mendapatkan kucuran dana dari program kemitraan PT Pertamina (Persero). “Saya...
05
MAR
2020-03-05 | 08:30
BRATASENA, LAMPUNG – Dua tahun sudah sejak Pertamina pertama kali menggandeng 817 petambak udang di daerah Bratasena, Lampung. Melalui Program Kemitraan (PK), Pertamina telah menyalurkan dana sebesar 72 miliar rupiah selama tahun 2018-2019 untuk memajukan usaha para petambak udang. Selain bant...
04
MAR
2020-03-04 | 13:00
SURABAYA -- PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) V Jatimbalinus mengikutsertakan mitra binaan dari Program Kemitraannya dalam Pameran Batik Bordir & Aksesoris yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur, 4-8 Maret 2020 di Grand City Exhibition Hall, Suraba...
03
MAR
2020-03-03 | 15:10
ASTOMULYO, LAMPUNG TENGAH– Sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Pertamina memiliki mandat untuk terus berkontribusi bagi masyarakat disekitarnya. Melalui Program Kemitraan (PK), Pertamina Region Sumatera Bagian Selatan terus mencari potensi-potensi usaha khas ataupun unggulan di daerah den...
01
MAR
2020-03-01 | 07:30
PEKANBARU – Kewirausahaan merupakan salah satu penopang pertumbuhan ekonomi suatu negara. Sayangnya, jumlah wirausahawan di Indonesia masih tertinggal dibandingkan negara tetangga. Presentase jumlah wirausaha di Indonesia mencapai tiga persen. Berada di bawah Malaysia dan Filipina dengan prese...