Siaran Pers

02
JUN
2012-06-02 | 17:19
Banjarmasin, Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Karen Agustiawan melakukan peninjauan ke SPBU-SPBU yang telah menerapkan program pengawasan BBM bersubsidi melalui sistem Point of Sales (POS) di kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Peninjauan dilakukan di SPBU 64.701.07 Lingkar Selatan, SPBU 64.7...
01
JUN
2012-06-01 | 09:04
SURABAYA, Sebagai rangkaian dari Program Konversi Minyak Tanah ke Elpiji, mulai tanggal 1 Juni 2012, Pulau Lombok akan "dry" dari minyak tanah (Mitan) Subsidi. Sebagai gantinya Pertamina menyediakan Minyak Tanah Non Subsidi di Pulau Lombok. Sebelum Program Konversi dijalankan, Penyaluran Mitan di wi...
31
MAY
2012-05-31 | 11:14
JAKARTA, PT Pertamina (Persero) meluncurkan Agen BBM Pertamina yang akan melayani pembelian BBM Solar non subsidi bagi kendaraan instansi pemerintah, BUMD, BUMN, dan kendaraan milik industri pertambangan dan perkebunan di seluruh Indonesia. Agen BBM Pertamina akan berupa mobil tangki berkapasitas 5....
29
MAY
2012-05-29 | 11:37
JAKARTA, PT Pertamina (Persero) melalukan alih pasokan Premium dan Solar sebanyak 90 kiloliter sebagai antisipasi kecukupan stok BBM di SPBU Mamuju, Sulawesi Barat terkait dengan adanya perbaikan jembatan di jalur distribusi ke wilayah tersebut. Mamuju pada kondisi normal mendapatkan pasokan BBM dar...
25
MAY
2012-05-25 | 19:58
Denpasar, Pertamina (Persero) meresmikan Stasiun pengisian bahan bakar khusus (SPBBK) di wilayah pemasaran Jatim-Balinus sebagai salah satu bentuk komitmen untuk terus memenuhi kebutuhan masyarakat akan bahan bakar yang kualitas tinggi serta dukungan terhadap kebijakan pemerintah untuk mengendalikan...
24
MAY
2012-05-24 | 08:53
JAKARTA, PT Pertamina (Persero) menjalankan berbagai inisiatif dalam upaya untuk mematuhi kuota BBM non subsidi 2012, diantaranya dengan pengetatan penyaluran BBM bersubsidi dan memperbanyak SPBU yang menyediakan BBM non subsidi di berbagai daerah. Direktur Pemasaran dan Niaga PT Pertamina (Persero)...
24
MAY
2012-05-24 | 08:43
PT Pertamina (Persero) sebagai pelaksana program konversi Minyak Tanah ke LPG 3kg mendapatkan penetapan kuota penyaluran tahun ini sebanyak 3,61 juta MT. Berdasarkan kuota tahunan tersebut, perusahaan memproyeksikan penyaluran LPG 3kg pada kuartal I 2012 akan mencapai 1,17 juta MT. "Namun, pada keny...
24
MAY
2012-05-24 | 04:53
JAKARTA, PT Pertamina (Persero) dan HESS Venture Ltd menandatangani MOU mengenai kerjasama studi implementasi EOR berbasis CO2 di wilayah kerja Pertamina. Penandatangan MOU dilaksanakan di Gedung JCC bertepatan dengan hari ke 2 penyelenggaraan Indonesian Petroleum Association Conference and Exhibiti...
24
MAY
2012-05-24 | 04:52
JAKARTA, PT Pertamina (Persero) dan Kuwait Foreign Petroleum Exploration Company (Kufpec) menandatangani MOU untuk mempelajari kemungkinan kerjasama bisnis hulu minyak dan gas bumi global dan kemungkinan membentuk usaha patungan di wilayah kerja kedua perusahaan maupun di wilayah yang diminati kedua...
24
MAY
2012-05-24 | 04:51
JAKARTA, PT Pertamina (Persero) dan Korea National Oil Corporation (KNOC) menandatangani MOU untuk mempelajari kemungkinan kerjasama bisnis hulur migas di wilayah kerja kedua perusahaan maupun wilayah potensial yang diminati oleh keduanya, termasuk di Kazakhstan. Penandatangan MOU dilaksanakan di Ge...