Berita CSR

25
SEP
2015-09-25 | 09:23
Pangkalan Susu - Mengisi masa purna bakti dengan kegiatan positif dan bermanfaat untuk keluarga dan lingkungan merupakan harapan Pangkalan Susu Field kepada Tenaga Kerja Jasa Penunjang (TKJP) yang telah purna bakti dan kembali ke masyarakat. Un­tuk itulah Pangkalan Susu field melaksanakan terobosan ...
24
SEP
2015-09-24 | 14:19
CILACAP – Refinery Unit (RU) IV Cilacap melalui pro­gram Corporate Social Responsibility bidang pem­berdayaan masyarakat sejak tahun 2002 telah memberikan pelatihan keterampilan las listrik bekerjasama dengan Balai Latihan Kerja Industri (BLKI) Jawa Tengah di Cilacap kepada 313 pemuda Cilacap. Dari ...
24
SEP
2015-09-24 | 10:00
Palembang – Depot LPG Pulau Layang bersama Kelompok Posdaya Sukamaju melakukan panen ikan lele perdana di Desa Sungai Rebo, pada (5/9). Program budidaya ikan lele merupakan salah satu program CSR yang digulirkan oleh Depot LPG Pulau Layang untuk membantu meningkatkan perekonomian dan kemandirian mas...
23
SEP
2015-09-23 | 09:08
Tembilahan - Sebagai bentuk kepedulian dan aksi tanggap terhadap kabut asap akibat dari kebakaran hutan, Terminal BBM Tembilahan bekerja sama dengan instansi pemerintahan melakukan kegiatan pembagian masker gratis kepada masyarakat Tembilahan, pada (15/9). Beberapa instansi pemerintahan yang mengiku...
22
SEP
2015-09-22 | 09:16
Bekasi - Pertamina melalui sinergi anak perusahaannya, PT Pertamina Bina Medika dan PT Pertamina EP, meng­gelar pengobatan gratis untuk 1.000 warga Kecamatan Ca­bang Bungin Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pa­da (5/9). Pengobatan di­berikan oleh tenaga medis yang disiapkan oleh PT Pertamedika melalui R...
21
SEP
2015-09-21 | 09:00
Prabumulih - Masalah sampah dahulu terkadang menjadi hal yang menjijikkan, kotor dan selalu menjadi penyebab bahaya banjir, khususnya di kota besar se­panjang daerah aliran sungai. Namun saat ini limbah rumah tangga itu menjadi barang yang bernilai ekonomis, apalagi jika dikelola secara profesional,...
18
SEP
2015-09-18 | 13:09
Yogyakarta - Sekitar 200 warga Dusun Sumber Gamol, Desa Balecatur, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman hadir di area Kebun Bibit Kelompok yang merupakan binaan CSR Pertamina Terminal BBM Rewulu untuk menyaksikan launching program Sistem Tanaman Tabungan Sekolah (STTS). Di sela-sela rangkaian acara t...
11
SEP
2015-09-11 | 15:42
JAKARTA - Pertamina meraih penghargaan Sosial Business Innovation Award 2015 yang diselenggarakan oleh Warta Ekonomi Intelligency Unit (WEUI). Penghargaan tersebut sebagai bukti ko­mit­men Pertamina dalam menuju perbaikan lingkungan yang berkelanjutan serta meningkatkan kualitas hidup masyarakat di ...
11
SEP
2015-09-11 | 13:00
JAKARTA – PT Pertamina Geotermal Energy (PGE) ikut berpartisipasi dalam EBTKE Conex & IIGCE 2015 dengan menggelar produk mitra binaan di Booth Zona CSR, Jakarta Convention Center, pada (19/8). Corporate Social Responsibility PGE menampilkan produk-produk PKBM An-Nur milik Tjitjih Sukesih berupa ...
11
SEP
2015-09-11 | 09:00
Balikpapan - Sebagai bentuk kepedulian Pertamina terhadap kesejahteraan masya­rakat khususnya di wilayah Balikpapan, ke­giat­an Corporate Social Responsibility Refinery Unit V (RU V) kembali dilaksanakan pada bulan Juli ini. Kali ini, bantuan amal diberikan bagi LPM Margasari dan masyarakat Kampung ...