Berita CSR

25
JUL
2014-07-25 | 17:29
Jambi – Sebanyak 129 anak mengikuti khitanan massal yang dilaksanakan di poliklinik PT Pertamina EP Asset 1 Field Jambi. Acara yang digagas BAZMA dan CSR diadakan pada (21/6). Hadir dalam acara ini Jambi Field Manager, S. Salindeho beserta manajemen Field Jambi, pengurus BDI/BAZMA Field Jambi besert...
25
JUL
2014-07-25 | 10:06
Sangasanga – Komitmen untuk meningkatkan ke­sehatan masyarakat se­kitar merupakan bagian yang utama dari Visi, Misi dan Tujuan Corporate Social Responsibility (CSR) PT. Pertamina EP Field Sangasanga. Minimnya fa­silitas kesehatan meng­gerakkan perusahaan untuk memberikan bantuan sarana penunjang kes...
24
JUL
2014-07-24 | 16:57
GARUT – Direktur Utama PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) Rony Gunawan dan Bupati Garut Rudy Gunawan meresmikan Masjid Besar Kaum Samarang di kawasan area Kamojang Garut, pada (13/7). Direktur Utama PGE Rony Gunawan berharap, Masjid Besar Kaum Samarang dapat berguna dan bermanfaat bagi warga setem...
24
JUL
2014-07-24 | 09:28
Makassar – MOR VII melalui program CSR menyerahkan bantuan peralatan usaha untuk Kelompok Wanita Nelayan (KWN) Sennang. Acara berlangsung pada Rabu (25/6) di rumah Ketua KWN Sennang, Nuraeni Latief, yang belokasi di Kelurahan Pattingaloang, Makassar. Pada kesempatan tersebut diserahkan peralatan pen...
23
JUL
2014-07-23 | 16:24
JAKARTA – Setelah sukses menjalankan misi mengajar di Provinsi Papua, sebanyak 12 Relawan Guru Sobat Bumi (RGSB) akhirnya kembali ke Jakarta dengan membawa sejuta pengalaman menarik. Menurut Direktur Eksekutif Pertamina Foundation, Nina Nurlina Pramono, Pertamina Foundation memiliki tanggung jawab a...
23
JUL
2014-07-23 | 09:15
CEPU - Komitmen Pertamina EP untuk tumbuh bersama lingkungan yang diterapkan Asset 4 Field Cepu dalam Program Pelestarian Rusa Timor/Jawa (cervus timorensis) mulai membuahkan hasil. Senin, 14 Juli 2014 sekitar siang hari, telah lahir seekor anak Rusa Jawa/ Timor di lokasi penangkaran yang terletak d...
22
JUL
2014-07-22 | 16:44
Semarang – Sebagai salah satu wujud komitmen dan kepedulian Pertamina terhadap masyarakat di sekitar area operasinya, Pertamina memberikan bantuan pembangunan dua ruang kelas di SMAN 2 Cepu Kabupaten Blora, pada (25/6). Peresmian peng­gu­na­an­nya dilakukan oleh GM MOR IV Subagjo Hari Moeljanto deng...
22
JUL
2014-07-22 | 09:21
Surabaya – OH TBBM Surabaya Group, Zainal Abdul Syukur bersama seluruh pekerja TBBM Surabaya Group melakukan penanaman 10.000 bibit mangrove di kawasan Ekowisata Mangrove Wonorejo – Surabaya. Kegiatan ini adalah lan­jutan dari program CSR MOR V bidang lingkungan dan merupakan tahap ketiga dan telah ...
21
JUL
2014-07-21 | 15:37
CILACAP – Sebanyak 20 pemuda Cilacap putus sekolah memperoleh bekal kompetensi baru, yakni kemampuan menyelam. Hal tersebut diwujudkan oleh RU IV melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) bidang pemberdayaan masyarakat pesisir. Untuk melaksanakan program, RU IV bekerja sama dengan TNI An...
21
JUL
2014-07-21 | 09:30
ACEH - “Awalnya, hasil panen budidaya lele tidak se­suai harapan. Namun, ke­gagalan itu memacu kreatifitas kami. Lalu kami mem­buat jamu untuk daya tahan tubuh lele, mengurangi amis, dan rasa lebih gurih,” ungkap Ketua Kelompok Budidaya Ikan (Pokdakan) “Tanah Berongga-Sido Urep”, Bambang Sutrisno. R...