Berita CSR

11
DEC
2020-12-11 | 09:30
CILACAP – Dalam rangka upaya pelestarian hewan liar yang dilindungi, Pertamina Refinery Unit (RU) IV Cilacap meresmikan taman panangkaran Rusa Timor di komplek Rumah Dinas Perusahaan (RDP) Gunung Simping, Cilacap, Jawa Tengah, pada Selasa 9 Desember 2020. Acara ditandai dengan pengguntingan pita dan...
10
DEC
2020-12-10 | 10:15
Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-63 Pertamina sekaligus memperingati Hari Disabilitas Internasional, PT Pertamina melalui Regional Sumatera bagian Utara (Sumbagut) menyalurkan bantuan untuk mendukung sarana pendidikan kepada Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Medan, pada Kamis ,10 Desember 2020....
06
DEC
2020-12-06 | 09:30
MEDAN – Hujan sejak Kamis, 3 Desember 2020, malam, hingga Jumat, 4 Desember 2020, membuat sejumlah titik di wilayah Kota Medan terendam banjir. Melihat kondisi itu, PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) I bergerak cepat memberikan bantuan untuk masyarakat Kota Medan, ...
05
DEC
2020-12-05 | 17:10
KUBU RAYA - Jelang HUT Ke-63, PT Pertamina (Persero) melalui DPPU Supadio Pontianak berbagi kebahagiaan dengan memberikan santunan kepada anak-anak Panti Asuhan An-Naajiyah di Parit Bugis, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat pada Jumat, 4 Desember 2020. Operation Head Pertam...
04
DEC
2020-12-04 | 08:30
BALIKPAPAN - Pertamina menyerahkan bantuan pengembangan sarana dan prasarana ekowisata kepada Kelompok Patra Bahari Mandiri, Kampung Nelayan Berdasi, senilai Rp 400 juta, pada Kamis, 3 Desember 2020. Bantuan diserahkan oleh VP CSR & SME Partnership Program Pertamina Arya Dwi Paramita kepada Rust...
04
DEC
2020-12-04 | 08:00
BALIKPAPAN – Memperingati Hari Disabilitas Internasional dan peresmian kegiatan CSR di Kelurahan Mekarsari, Kota Balikpapan, Pertamina menyerahkan bantuan 63 unit kaki dan tangan palsu kepada kaum disabilitas melalui Persatuan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) Kota Balikpapan, pada Kamis...
03
DEC
2020-12-03 | 08:30
BOJONEGORO - Kini warga Desa Bandungrejo dapat melakukan aktivitas secara lancar setelah Program Peningkatan Infrastruktur Publik dari PT Pertamina EP Cepu (PEPC) rampung dan diserahkan dari tim pelaksana kepada Sapani, Kepala Desa Bandungrejo, di Balai Desa Bandungrejo, Kecamatan Ngasem, Bojonegoro...
02
DEC
2020-12-02 | 15:00
BALIKPAPAN – Dalam rangka HUT ke-63 Pertamina, Pertamina Refinery Unit (RU) V Balikpapan gelar edukasi dan pelatihan terkait bahaya kebakaran kepada masyarakat di sekitar lokasi kilang, pada Rabu, 2 Desember 2020. Kegiatan yang dilakukan dengan pengawasan protokol kesehatan tersebut diikuti se...
01
DEC
2020-12-01 | 09:00
PASURUAN - Mengembangkan sistem peternakan yang efektif dan efisien kini banyak dilakukan beragam kelompok usaha di berbagai daerah. Termasuk yang dilakukan Ponpes Metal Al-Hidayah (Ponpes Metal) yang berada di Desa Rejoso Lor, Kec. Rejoso, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Kelompok usaha peternakan y...
01
DEC
2020-12-01 | 08:15
PALEMBANG – Bagi Pertamina Refinery Unit (RU) III beberapa Limbah Non B3 bisa dikreasikan secara optimal bersama mitra binaan di kampung kreasi, Kelurahan Talangbubuk, Kecamatan Plaju, Palembang, Sumatera Selatan. Beberapa jenis limbah non B3 yang dapat dikreasikan berupa kayu palet bekas, jer...
Pages : 91 of 395