Berita Energia

02
OCT
2014-10-02 | 16:22
JAKARTA – Perusahaan Listrik Negara (PLN) mengunjungi Kantor Pusat PT Pertamina Persero pada Rabu (3/9) untuk melakukan studi banding terkait system pengelolaan pajak di Pertamina. Rombongan dari Direktorat Keuangan PLN tersebut disambut langsung oleh Vice President Tax, Direktorat Keuangan Pertamin...
02
OCT
2014-10-02 | 12:00
JAKARTA – Dalam Rangka Press Visit, sebanyak tujuh redaktur dari media Sumatera Selatan mengunjungi Control Room Distribusian BBM di Kantor Pusat PT. Pertamina (Persero), pada (12/9). Di antaranya Suara Merdeka, Sriwijaya Pos, Palembang Pos, Palembang Ekspres, Berita Pagi, Radar Palembang dan Sindo,...
02
OCT
2014-10-02 | 07:03
Palembang – Pertamina Lubricant Region II Sumbagsel melakukan kunjungan ke PT Pupuk Sriwijaya dalam rang­kaian acara “Sapa Pe­langgan”. Kunjungan ini me­rupakan bentuk apresiasi Pertamina Lubricant kepada pelanggan setia seperti PT Pusri yang merupakan salah satu pelanggan pelumas industri yang suda...
01
OCT
2014-10-01 | 16:23
MAKASSAR – Puluhan mahasiswa mengantri saat acara Pertamina Goes To Campus 2014 “Energi untuk Negeri” di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Muslim Indonesia, Makasar, Pada hari Selasa (16/9). Ada yang berbeda dengan acara Pertamina Goes To Campus kali ini di Makassar, acara ini men­jadi spesi...
01
OCT
2014-10-01 | 12:00
BONTANG - Timor GAP mengunjungi PT Badak NGL dan RU V Balikpapan, pada (10/9) di Kalimantan Timur. Didampingi oleh VP Strategic Planning & Business Development Pertamina Nina Sulistyowati, rombongan Timor GAP yang dipimpin oleh President & CEO Timor GAP Fransisco Da Costa Monteiro mengunjung...
01
OCT
2014-10-01 | 07:01
Jakarta – Pertamina kem­bali mendukung tumbuh kem­bang dunia otomotif da­lam negeri dengan men­jadi sponsor utama pameran mobil terbesar di Asia Tenggara, Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) 2014, di Jakarta International Expo (JIExpo), Kemayoran, pada18-28 Sep­tember 2014. Pameran tahun ini m...
30
SEP
2014-09-30 | 11:05
KALIMANTAN TIMUR - Pada 26 Agustus 2014 bertempat di Site Kideco Jaya Agung, Tanah Grogot Kalimantan Timur dilaksanakan sosialisasi dan sharing implementasi Biosolar bagi Kideco Group beserta para kontraktornya. Acara ini dimaksudkan untuk memberikan edukasi kepada konsumen IFM mengenai kesiapan dis...
30
SEP
2014-09-30 | 07:05
JAKARTA - Menteri Petro­leum & Energi Papua Niugini Nixon Dabon didampingi Dubes PNG untuk RI Peter Ilau mengunjungi Pertamina dan diterima oleh VP Investor Relations Achmad Herry di Executive Lounge Kantor Pusat Pertamina, Jumat (19/9). Menteri Nixon mem­bawa rombongan yang terdiri dari pejabat...
29
SEP
2014-09-29 | 14:11
JAKARTA – Fungsi Culture and Transformation Pertamina menyelenggarakan, Perta­mina Speech Competition 2014 di Lantai Ground Kantor Pusat Pertamina, Selasa (16/9). Kegiatan ini dibuka oleh Direktur Utama Pertamina, Karen Agustiawan dan dihadiri pula Direktur SDM Pertamina, Evita M Tagor, mantan Mente...
29
SEP
2014-09-29 | 07:14
BATAM - Rig baru produk da­lam negeri yang diberi nama ‘PDSI#43.3/AB1500-E’, akan dioperasikan di Alja­zair awal tahun 2015. Rig senilai 26,6 juta dolar AS tersebut diproduksi di PT. Citra Tubindo Engineering (CTE) Batam. Pembangunan rig di dalam negeri ini me­rupakan bentuk nyata kon­tribusi Pertam...