Siaran Pers

24
DEC
2016-12-24 | 08:00
Bima - Dua SPBU di Kota Bima yang sempat berhenti beroperasi karena diterpa banjir bandang kini sudah kembali beroperasi. Dengan demikian, per hari ini, semua SPBU di Kota Bima sudah pulih dan siap melayani kebutuhan BBM masyarakat Bima. Area Manager Communication & Relations Jatimbalinus Heppy ...
23
DEC
2016-12-23 | 16:10
JAKARTA - PT Pertamina (Persero) menjamin pasokan BBM dan LPG selama Hari Raya Natal 2016 dan Tahun Baru 2017 aman. Untuk menghadapi libur perayaan Natal dan Tahun Baru tersebut Pertamina memproyeksikan konsumsi BBM dari berbagai produk naik antara 7% hingga 20%. Vice President Corporate Communicati...
22
DEC
2016-12-22 | 19:45
Jakarta, 22 Desember 2016 -- PT Pertamina (Persero) dan Saudi Aramco hari ini menandatangani Joint Venture Development Agreement (JVDA), sebagai tonggak awal bagi kedua belah pihak dalam pengembangan dan pengoperasian Refinery Unit IV Cilacap, Jawa Tengah. Perjanjian tersebut ditandatangani Direktur...
22
DEC
2016-12-22 | 16:05
Surabaya – Sehubungan dengan bencana alam yang terjadi berupa banjir di Kota Bima, Pertamina tetap melakukan penyaluran BBM dan memastikan stok BBM dalam kondisi aman. Area Manager Communication & Relations Jatimbalinus Heppy Wulansari menjelaskan, dari total 11 SPBU yang ada di Bima, dua dianta...
20
DEC
2016-12-20 | 14:39
BANDUNG – PT Pertamina (Persero) dan PT Kereta Api Indonesia (Persero) hari ini memulai uji coba penggunaan LNG (Liquefied Natural Gas) sebagai bahan bakar kereta pembangkit di Stasiun Kereta Api Bandung. Dengan program ini maka kereta pembangkit menggunakan dua bahan bakar sekaligus yakni LNG dan s...
16
DEC
2016-12-16 | 14:00
JAKARTA – PT Pertamina (Persero) menyambut baik terbitnya Keputusan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral tentang Penugasan Kepada PT Pertamina (Persero) dalam Pembangunan dan Pengoperasian Kilang Minyak di Kota Bontang, Kalimantan Timur. Dalam Kepmen ESDM bernomor 7935 K/10/MEM/2016 tersebut pemer...
16
DEC
2016-12-16 | 07:41
JAKARTA – PT Pertamina (Persero) dan Rosneft melakukan kick off meeting Analisis Dampak Lingkungan (AMDAL) dan Environment and Social Impact Analysis (ESIA) sebagai tanda awal dimulainya kedua pekerjaan tersebut. PT Greencap NAA Indonesia akan melaksanakan dua kegiatan tersebut setelah melalui prose...
14
DEC
2016-12-14 | 16:24
JAKARTA – PT Pertamina (Persero) menyiapkan sejumlah strategi investasi dan pembiayaan di tengah turunnya harga migas dunia untuk menjaga ketahanan energi dalam negeri. Beberapa di antaranya, melakukan efisiensi, menurunkan beban pinjaman dan memperluas basis investor. Hal itu disampaikan Direktur K...
14
DEC
2016-12-14 | 12:59
JAKARTA – PT Pertamina (Persero) berkomitmen dalam pengembangan gas nasional dengan menambah infrastruktur dan fasilitas gas, khususnya terminal LNG dan Floating Storage Regasification Unit (FSRU). Hal itu disampaikan Direktur Gas Pertamina Yenni Andayani dalam Pertamina Energy Forum 2016 yang mengu...
14
DEC
2016-12-14 | 11:28
JAKARTA – PT Pertamina (Persero) menyiapkan sejumlah strategi di sektor hilir migas untuk menjaga ketahanan energi dalam negeri. Beberapa di antaranya, melakukan pembangunan kilang-kilang baru, pemerataan satu harga, juga kerja sama dengan berbagai pihak untuk investasi proyek-proyek infrastruktur. ...