Siaran Pers

25
JUN
2021-06-25 | 14:19
Jakarta, 25 Juni 2021 – Sebagai komitmen dalam ketahanan energi negeri, Pertamina selalu melakukan inovasi dalam kegiatan hulu migas guna mendukung program pemerintah menuju 1 juta BOPD pada tahun 2030. Salah satu upayanya yaitu agresif mencari cadangan baru melalui aktivitas eksplorasi. "Kami...
25
JUN
2021-06-25 | 12:59
Rembang, 25 Juni 2021 – Dalam rangka mempercepat perluasan akses energi bagi masyarakat di pedesaan melalui Pertashop, Pertamina menggandeng Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang dalam kerjasama pendanaan Pertashop di Rembang melalui Badan Kredit Kecamatan (BKK) Lasem yang merupakan perusahaan...
25
JUN
2021-06-25 | 12:19
Subang, 25 Juni 2021 - Sebagai upaya perusahaan dalam memenuhi target ketersediaan energi nasional, PT Pertamina EP Subang Field yang termasuk dalam Subholding Upstream Regional Jawa Zona 7, catatkan kinerja positif di pertengahan tahun 2021 dengan tambahan produksi minyak dan gas dari pemboran sumu...
25
JUN
2021-06-25 | 10:54
Jakarta, 25 Juni 2021 – Pertamina kembali melanjutkan program konversi bahan bakar minyak (BBM) ke bahan bakar gas atau LPG bagi nelayan dan petani untuk tahun 2021. Komitmen Pertamina ini tertuang dalam penandatangan pelaksanaan pekerjaan konversi BBM ke LPG oleh PT Pertamina Patra Niaga sela...
24
JUN
2021-06-24 | 16:02
Jakarta, 24 Juni 2021 – Keberhasilan Pertamina dalam menjaga kinerja positif di masa pandemi mendapat respon yang sangat baik dari publik, termasuk kalangan investor. Ke depan, perusahaan siap memperkuat pondasi bisnisnya dengan mengakselerasi bisnis-bisnis baru. Seperti diketahui, meski mengh...
24
JUN
2021-06-24 | 14:23
KAMOJANG, 24 Juni 2021 – Energi geothermal tidak sekedar energi bersih dengan emisi karbon yang sangat rendah tapi juga memberikan manfaat yang lebih besar. Salah satu yang merasakan manfaat ini adalah pertanian kentang yang ada di sekitar wilayah Pertamina Geothermal Energy (PGE) Area Kamojan...
23
JUN
2021-06-23 | 13:54
Jakarta, 23 Juni 2021 - Pertamina semakin menunjukkan keseriusannya melakukan inovasi teknologi bersih. Melalui penandatanganan nota kesepahaman dengan JAPEX dan LEMIGAS pada Jumat (18/6), studi pengembangan teknologi untuk menurunkan emisi CO2 dijajaki bersama. Penandatanganan tersebut dilakukan se...
23
JUN
2021-06-23 | 12:13
Sragen, 23 Juni 2021 – Untuk pertama kalinya di Regional Jawa Bagian Tengah, Pertashop yang menyalurkan produk bahan bakar minyak (BBM) mesin diesel atau jenis gasoil, yaitu Dexlite resmi beroperasi. Penyaluran perdana langsung dilakukan oleh Executive General Manager Pertamina Pemasaran Regio...
23
JUN
2021-06-23 | 09:20
Jakarta, 23 Juni 2021 - PT Pertamina (Persero) melakukan Konservasi Flora & Fauna melalui Program Keanekaragaman Hayati sebagai mitigasi risiko terhadap keanekaragaman hayati yang menjadi komitmen Pertamina dalam meminimalkan dampak yang ditimbulkan dari kegiatan operasi. Melalui program ini, se...
22
JUN
2021-06-22 | 16:52
Jakarta, 22 Juni 2021 - PT Pertamina (Persero) melakukan kolaborasi dengan Kebun Raya Bogor dan LIPI dalam menghadirkan bantuan inovasi kebun raya sebagai sarana konservasi dan edukasi, serta untuk mewujudkan wisata alam yang nyaman, asri, dan ramah lingkungan. Bantuan ini diberikan Pertamina untuk ...