Siaran Pers

09
NOV
2018-11-09 | 21:49
Manado, 9 November 2018 – Kementerian ESDM melalui PT Pertamina (Persero) terus mengejar realisasi penyaluran konverter kit untuk nelayan. Karena selain meningkatkan ekonomi nelayan melalui penghematan biaya melaut, penggunaan elpiji juga lebih ramah lingkungan serta lebih sehat bagi nelayan d...
09
NOV
2018-11-09 | 21:47
Pangkal Pinang, 9 November 2018 – “Pernah dari Kota Pangkal Pinang ke Koba bolak balik pakai Pertalite, berkurang satu strip di indikator BBM-nya. Terus coba lagi pakai Pertamax, eh ga berkurang sama sekali di indikatornya, ini efek bahan bakar berkualitas yang sesuai dengan spesifikasi ...
09
NOV
2018-11-09 | 21:45
Rabu (07/11), bertempat di ruang rapat Hotel Jatra Balikpapan, dilaksanakan Penandatanganan Komitmen Workshop Sinkronisasi Infrastruktur Refinery dan Marketing dalam rangka implementasi RDMP RU V Balikpapan. Acara yang dihadiri oleh Direktur Megaproyek Pengolahan dan Petrokimia Ignatius Tallulembang...
09
NOV
2018-11-09 | 18:27
Jakarta – PT Pertamina EP Cepu (PEPC) sebagai operator Proyek Unitisasi Lapangan Gas Jambaran – Tiung Biru (JTB) menegaskan komitmennya dalam memenuhi Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) (9/11). Sebagai salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN), Proyek JTB diharapkan mampu meningkatka...
09
NOV
2018-11-09 | 16:51
Pelalawan - PT Pertamina Marketing Operation Region (MOR) I kembali melakukan peresmian program BBM 1 Harga di Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau. Sejak tahun 2017, total sudah 18 SPBU BBM 1 Harga yang berhasil dioperasikan sementara oleh Pertamina MOR I (8/11). Wilayah Kabupaten Pelalawan mendapatk...
08
NOV
2018-11-08 | 22:25
Batam - PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region I memastikan bahwa supply LPG 3kg dan bahan bakar jenis Solar di area Batam, Kepulauan Riau sesuai dengan kuota dan dipastikan aman 8/11). Rata-rata penyaluran LPG 3 Kg untuk Batam adalah sebesar 35.850 tabung atau 107.550 MT perhari. Pada ha...
08
NOV
2018-11-08 | 20:37
Natuna, 8 November 2018 - PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) I menyalurkan bantuan Program Kemitraan sebesar Rp 395 Juta kepada masyarakat Kabupaten Natuna. Penyaluran ini dilakukan pada Jumat (9/11), setelah dilakukan penandatanganan akad pinjaman Program Kemitraan kepada total...
08
NOV
2018-11-08 | 20:33
Plaju, 8 November 2018– Sebagai upaya berkelanjutan dalam menjalin hubungan kerjasama diantara Instansi Pemerintah khususnya dalam bidang penegakan hukum serta sebagai bentuk menjalankan perusahaan sesuai dengan good corporate governance, PT Pertamina (Persero) Refinery Unit III Plaju kembali ...
08
NOV
2018-11-08 | 20:33
Balikpapan, 08 November 2018 – Dukung pemerintah dalam upaya penyaluran LPG tepat sasaran, PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) VI Kalimantan laksanakan serangkaian program sosialiasi. Kali ini di hadapan 180 Ibu-ibu peserta seminar “Smart Woman“ yang diselenggar...
08
NOV
2018-11-08 | 20:31
Tabalong – PT Pertamina EP, melalui Asset 5 Tanjung Field, menyelenggarakan seminar Pertanian Organik yang diselenggarakan di Mutiara Patra, Jumat (02/11). Seminar tersebut diselenggarakan dengan kerjasama melalui Dinas Pertanian Kabupaten Tabalong dan Puslit Bioteknologi LIPI. Sekitar 60 pese...