CILACAP - Panglima TNI, Marsekal Hadi Tjahjanto secara khusus mengapresiasikegiatan vaksinasi massal Covid-19 di Kabupaten Cilacap, pada Jumat, 4 Juni 2021. Vaksinasi yang diperuntukkan masyarakat lansia dan pra lansia ini dipusatkan di Gedung Patra Graha, Patra Ria, dan GOR Avtur di komplek Head Of...