Batam - PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region I memastikan bahwa penyaluran Solar Subsidi di area Batam, Kepulauan Riau sesuai dengan kebutuhan masyarakat (15/11). Branch Marketing Manager Pertamina Wilayah Kepri, Oos Kosasih, mengatakan hingga 31 Oktober 2018, telah disalurkan sebanyak ...