Berita Energia

06
FEB
2013-02-06 | 09:23
Tahun 2012 menjadi tahun emas Pelumas Pertamina. Banjir prestasi dan pengakuan atas performance fungsi di bawah Direktorat Pemasaran itu, semakin membuktikan Pelumas Pertamina sangat serius mendukung visi perusahaan. Ragam produk Pelumas Pertamina yang menjadi kebanggaan bangsa, tetap mempertahankan...
05
FEB
2013-02-05 | 13:55
CILACAP - Pada 22 Januari 2013 bertempat di lapangan Volly Senayan Jakarta, Direktur Marketing & Trading Pertamina Hanung Budya memantau persiapan Tim Volly Putri Pertamina Energy yang akan mengikuti kejuaraan Proliga Volly Ball 2013 yang berlangsung mulai Februari hingga Mei 2013 di beberapa ko...
05
FEB
2013-02-05 | 12:29
JAKARTA - Program tahunan PHE ONWJ dalam menjamin keandalan dan integritas aset bawah laut PHE ONWJ melalui Program Inspeksi, Perawatan dan Perbaikan – Subsea Campaign 2012 telah diselesaikan dengan aman dengan demobilisasi Diving Support Vessel (DSV) terakhir yang beroperasi di ONWJ. DSV Ullswater ...
05
FEB
2013-02-05 | 12:26
Jakarta – PT Sucofindo tertarik mempelajari penerapan Good Corporate Governance (GCG) Pertamina. Direktur Utama Sucofindo Arief Sa­fari beserta Tim Sistem Ma­najemen, GCG dan Resiko (SGR) Sucofindo diterima oleh Corporate Secretary Nursatyo Argo didampingi Fungsi Com­pliance, di Kantor Pusat Pertami...
05
FEB
2013-02-05 | 12:21
Akhirnya, Propylene dikirim ke plant PT Chandra Asri Petrochemical Tbk di Cilegon. Penjualan produksi RCC Off gas to Propylene Project (ROPP) RU VI Balongan ini merupakan bagian dari upaya Pertamina meningkatkan nilai tambah produk kilang. INDRAMAYU – Pengapalan ini diresmikan langsung oleh Direktur...
01
FEB
2013-02-01 | 12:05
Dumai - Pertamina kembali meningkatkan kompetensi globalnya dalam bisnis Pelumas melalui pengisian Pelumas perdana ke kapal VLCC MT. Arenza di Fujairah – Dubai pada Kamis,(31/1). Pelumas Meditran 330 yang di Produksi melalui LOBP (Lube Oil Blending Plant) Sharlu National Lube Oil Company Ltd, UAE se...
28
JAN
2013-01-28 | 10:09
Pertamina dan PLN kembali bersinergi. Di ajang konferensi gas internasional IndoGAS 2013, kedua belah pihak menyepakati regasifikasi Liquid Natural Gas (LNG) untuk memenuhi kebutuhan gas pembangkit PLN di Arun dan Medan. Jakarta – Disaksikan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik d...
28
JAN
2013-01-28 | 09:48
Jakarta – Direktur Gas Pertamina Hari Karyuliarto yang dipercaya sebagai Chairman of the Comittee IndoGAS 2013 menyatakan, bisnis gas di Indonesia akan maju sangat pesat dan meraih zaman keemasannya pada 2025. “Untuk itu, kita harus mempersiapkannya dari sekarang, termasuk menyosialisasikannya kepad...
28
JAN
2013-01-28 | 09:39
Jakarta – PT Pertamina (Persero) melakukan operasi perluas operasi pasar LPG dari 3 titik menjadi 10 titik lokasi banjir sebagai upaya untuk mengamankan pasokan LPG bagi warga korban banjir di wilayah DKI Jakarta. Dalam operasi pasar tersebut, LPG 3 Kg dijual dengan harga jual pertabung Rp.12.500 se...
28
JAN
2013-01-28 | 09:27
Jakarta – Menteri Energi Dan Sumber Daya Mineral, Jero Wacik didampingi, Direktur Utama PT Pertamina (Persero) dan pejabat dilingkungan Kementerian ESDM mengunjungi dan menyalurkan bantuan kepada korban banjir di Kecamatan Matraman. Penyerahan bantuan diberikan secara simbolis oleh Menteri ESDM kepa...