Environmental, Social & Governance (ESG)

25
MAR
2022-03-25 | 10:06
Yogyakarta, 25 Maret 2022 – Program Kampung Gambut Berdikari Pertamina yang diperkenalkan PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) dalam pameran Environment Deputies Meeting and Climate Sustainability Working Group (EDM-CSWG) G20, menjadi perhatian para delegasi. EDM-CSWG merupakan ajang ber...
13
NOV
2021-11-13 | 12:47
13 November 2021 – PT Pertamina (Persero) telah melaksanakan empat program berdasarkan pendekatan adaptasi dan mitigasi aspek Environmental, Social, dan Governance(ESG), untuk mendukung program kampung iklim pemerintah dalam pengurangan emisi karbon. “Dalam melaksanakan program kampung i...
05
NOV
2021-11-05 | 19:56
Glasgow, 5 November 2021 – PT Pertamina (Persero) berkomitmen menciptakan proses bisnis berkelanjutan untuk menjadi perusahaan energi global terkemuka dan bereputasi ramah lingkungan, memiliki tanggung jawab Sosial, dan tata kelola yang baik. Untuk menjalankan komitmen tersebut, Pertamina meng...
04
OCT
2021-10-04 | 15:05
Jakarta, 4 Oktober 2021 – Komitmen penuh Pertamina dalam penerapan aspek Environmental, Social & Governance (ESG) telah mendorong peningkatan rating ESG Pertamina secara global. Pada September 2021, Pertamina menerima ESG Risk Rating oleh Sustainalytics sebesar 28,1 dan dinilai berada pada...
31
AUG
2021-08-31 | 18:46
Jakarta, 31 Agustus 2021 – PT Pertamina (Persero) terus mendorong produktivitas kerja, target dan pencapaian perusahaan dengan menjamin keamanan, kenyamanan, dan iklim kerja yang harmonis bagi Pekerja Pertamina dan mitra kerja di seluruh Pertamina Group. Salah satunya dengan menegaskan komitme...
27
JUN
2021-06-27 | 08:05
Jakarta, 27 Juni 2021 – Letak negara Indonesia yang berada pada daerah khatulistiwa membuat kekayaan alam terutama rempah jumlahnya melimpah. Potensi inilah yang banyak dimanfaatkan oleh usaha mikro dan kecil (UMK) binaan Pertamina di sektor pengolahan rempah. Dengan pendampingan intensif, par...
25
JUN
2021-06-25 | 17:29
Jakarta, 25 Juni 2021 – Upaya Pertamina mendorong implementasi bisnis yang memberikan dampak berkelanjutan bagi aspek lingkungan, sosial dan tata kelola perusahaan mendapat dukungan penuh dari pemegang saham dan sejalan dengan kebutuhan investor global. Sebagai salah satu bentuk tanggung jawab...
17
JUN
2021-06-17 | 17:04
Jakarta, 17 Juni 2021 - PT Pertamina (Persero) tidak hanya mencatat kinerja positif dengan laba bersih tahun 2020. Selama pandemi Covid-19, Pertamina Group juga terus memperkuat 4 pilar program Corporate Social Responsibility (CSR) atau Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) melalui berbagai in...
Pages : 1 of 1