Berita Energia

05
AUG
2014-08-05 | 16:19
Prabumulih– Untuk menanggulangi maraknya aksi ilegal tapping (pencurian minyak), HSSE Limau Field mengadakan pelatihan bagi para sekuriti, pada (25-26/6). “Pelatihan ini kita laku­kan guna meningkatkan profesionalisme sekuriti kita. Apalagi, sekarang ini cukup banyak tindak pencurian di wilayah oper...
05
AUG
2014-08-05 | 11:00
Jakarta– Pertamina Drilling Service Indonesia (PDSI) terus berupaya untuk melebarkan sayap bisnisnya dengan merambah pasar luar negeri. Kebijakan ini bersinergi strategis dengan skenario pengembangan international business Pertamina yang berjalan dinamis dalam mencari dan memanfaatkan peluang untuk ...
05
AUG
2014-08-05 | 07:18
JAKARTA- Forum Knowledge Management (KOMET) merupakan salah satu event yang biasa dilakukan di Kantor Pusat Pertamina. Meskipun partisipasi pada kegiatan tersebut meliputi unit bisnis hingga anak perusahaan, namun pelaksanaan forum ini biasa dilakukan di kantor pusat. Pada 18 Juni 2014 PT Pertamina ...
04
AUG
2014-08-04 | 17:13
MEDAN– Penghargaan hari Koperasi Nasional kepada tiga koperasi berprestasi di lingkungan Pertamina, yaitu Koperasi Tanker Perkapalan, Koperasi Petra Plaju dan Koperasi KOPAMA Cilacap. Penyerahan dilaksanakan di Medan pada 15 Juli 2014 di Lapangan Benteng, Medan. Penghargaan ini sebagai apresiasi ter...
04
AUG
2014-08-04 | 17:00
JAKARTA– Direktur Utama Pertamina, Karen Agustiawan menilai tantangan terbesar bakal dihadapi Pertamina pada 2025 mendatang. Lantaran menurutnya, Earning Before Interest, Taxes, Depreciation, and Amortization (EBITDA) dan Revenue akan meningkat 5 persen. “Tentunya masing-masing Direktorat akan me­ng...
04
AUG
2014-08-04 | 11:00
Jakarta– Sebanyak 15 orang delegasi Indonesia dari Pertamina Foundation, yang mengikuti Konfrensi Caretakers Environment International ke-28 di Taiwan, tiba kembali di tanah air. Rombongan disambut oleh Direktur Eksekutif Pertamina Foundation, Nina Pramono di Bandara Soekarno Hatta, pada Senin, (14/...
04
AUG
2014-08-04 | 07:06
JAKARTA– Potensi bahaya yang sangat tinggi pada seluruh aktifitas kerja Pertamina tentunya dapat berakibat terjadinya risiko kecelakaan, kebakaran dan peledakan. Oleh sebab itu, harus dikelola secara baik sesuai standar dan ketentuan yang berlaku. Beberapa kasus fatality yang terjadi telah menjadi p...
30
JUL
2014-07-30 | 08:00
JAKARTA– Direktur Utama PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) Rony Gunawan dan Ketua Umum Serikat Pekerja Pertamina Geothermal Energy (SPPGE) Roy Bandoro Swandaru menandatangani nas­kah Perjanjian Kerja Ber­sama (PKB) Periode 2014 – 2016 antara PGE dengan SPPGE di Kantor Pusat PGE, Menara Cakrawala, ...
25
JUL
2014-07-25 | 16:43
Jakarta - Dalam rangka menyamakan visi Pertamina pada 2025 dengan target 2,2 juta barel setara minyak per hari (BOEPD) kepada seluruh pekerja baik di pusat maupun di lapangan-lapangan produksi, Direktorat Hulu (Dit. Hulu) mengadakan program Sharing Session Hulu Transformation ke Anak Perusahaan rump...
25
JUL
2014-07-25 | 11:07
SEMARANG - Melanjutkan rangkaian kegiatan Program Promosi “Pertamax Fastron Go To Europe (PFGTE) 2014”, Brand Management Kantor Pusat Pertamina bekerja sama dengan MOR IV, pada 14 juli 2014, mengadakan pengundian pemenang tahap 2 Program Promosi PFGTE 2014. Acara tersebut bersamaan dengan buka puasa...